• Panduan Praktis Pengoperasian ECDIS

Buku Panduan Praktis Pengoperasian ECDIS (Electronic Chart Display and Information System) ini merupakan panduan untuk Dosen maupun Instruktur dalam pembelajaran praktik penggunaan tentang peta elektronik yang digunakan dalam mendukung navigasi di atas kapal.

Buku panduan ini dapat digunakan sebagai acuan maupun petunjuk dalam pengoperasian peta eletronik di dalam komputer yang dapat disebut sebagai ECDIS.

Simulator merupakan suatu alat yang digunakan sebagai media pembelajaran yang mempunyai bentuk dan fungsi sama seperti alat atau unit yang aslinya. Penggunaan simulator sebagai sarana pembelajaran merupakan salah satu metode pembelajaran yang sangat baik guna mengetahui komponen, fungsi, dan cara kerja dari alat atau unit tersebut.
Panduan Praktis Pengoperasian ECDIS ini dapat memberikan tambahan wawasan bagi pembaca tentang pengetahuan peta elektronik pendukung navigasi di atas kapal.

 

Tulis ulasan

Silakan login atau mendaftar untuk memberikan ulasan

Panduan Praktis Pengoperasian ECDIS

Kategori Nautika
Penerbit PIP Semarang
ISBN/e-ISBN Dalam proses
Dimensi 26x18 cm
Ketebalan 64 Halaman
Harga Rp.47.000
Stok Buku Tersedia
Berat 130 Gram
Jumlah Halaman 64
  • Rp.47.000